PT. Gemini Pratama Printingmembuka lowonganAdmin
PT. Gemini Pratama Printing merupakan perusahaan bergerak pembuatan kemasan berbahan karton. Saat ini membuka lowongan untuk posisi sebagai Admin.
Ringkasan
- Pendidikan :
- SMA / SMK
- Pengalaman :
- 1 - 2 Tahun
- Gender :
- Pria/Wanita
- Besaran Gaji :
- 3 - 5 Juta
- Batas Lamaran :
- 30 Juni 2025
- Lokasi Kerja :
- Kemayoran , Jakarta Pusat, DKI Jakarta
Deskripsi Pekerjaan
- Bertanggung jawab atas Live streaming sehari-hari melalui Marketplace & TikTok
- Identifikasi tren dan topik up to date setiap harinya untuk mendapatkan ide untuk meningkatkan daya tarik dari klien
- Mempelajari detail produk dan memiliki pengetahuan produk yang mendalam untuk dipromosikan dalam live streaming
- Buat laporan harian mengenai hasil live streaming (Total tampilan, sorotan, jumlah pemirsa teratas, total menit, pengikut baru, dll)
- Berkoordinasi dan bekerja sama secara kooperatif dengan tim untuk konten yang akan disajikan di akun platform penyiaran kami
- Melakukan evaluasi setiap harinya setelah melakukan siaran live streaming, untuk meningkatkan performa dari evaluasi yang diberikan
- Mempromosikan barang Brand secara detail kepada penonton untuk mendapatkan insight dan kuantitas target penjualan setiap harinya secara akumulatif
Syarat Pekerjaan
- Wajib pengalaman sebagai live host min 1 tahun
- Memiliki passion dan minat di dunia live streaming/Content Creator
- Minimum pendidikan SMA/SMK/Sederajat
- Berpengalaman di bidang Retail (Offline/Online), Sales Promotion, Marketing Digital dan Public Speaking diutamakan
- Komunikasi yang baik, mampu kerja team/individual, memiliki komitment yang kuat, serta loyalitas tinggi
- Kerja full-time di 8.30 – 18.00 Wib (wajib lembur jika diperlukan)
- Lokasi kantor di Jakarta Pusat, Kemayoran (tidak sedia Mess)
- Dicari Admin untuk marketplace yang punya pengalaman di shopee dan tiktok (bukan admin yang hanya melayani penjualan, balas chat)
- Admin yang berpengalaman
- Menguasai marketplace Shopee dan Tokped untuk meningkatkan penjualan
- Mohon disimak dengan jelas, kami bukan mencari admin untuk jawab chat, dan packing. Kami cari Admin yang bisa meningkatkan penjualan, tau trik-trik dan cara-cara nya buat ramai penjualan melalui shopee dan tiktok
Kirimkan lamaran ke nomor tertera.
Kirim Lamaran
- No. Telepon :
- +6282310718880
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan